BATAM HARI INI – Dewan Kawasan (DK) Pelabuhan Bebas dan Perdagangan Bebas Batam, Bintan, Karimun (BPK) kembali membuka seleksi seleksi Kepala BP Batam. Sebelum seleksi dibatalkan karena dianulir oleh PTUN Tanjungpinang.
DK mencari figur yang memiliki kompetensi untuk mengelola BP Batam. Calon harus paham tentang konsep perdagangan bebas, bisa berbahasa Inggris dan diutamakan mereka yang pernah tinggal di Batam.
“Pendaftaran akan ditutup pada 20 Juni mendatang dari sekarang,” ujar Untung Basuki, juru bicara DK.
Syarat lain dapat dilihat di media tapi yang jelas pendaftar harus berpendidikan serendah-rendahnya adalah sarjana (Batampos/S1).
@
Tagged @ Berita Batam.
Tagged @ BP Batam
0 komentar:
Posting Komentar - Kembali ke Konten